Tipe Tuturan Komisif Pada Pedagang Melalui Daring (Online)

Fatima, siti (2018) Tipe Tuturan Komisif Pada Pedagang Melalui Daring (Online). Other thesis, STKIP PGRI Bangkalan.

[img] Text
ABsTRAK.docx

Download (15kB)
[img] Text
Bab I.docx

Download (18kB)
[img] Text
Bab V.docx

Download (18kB)

Abstract

Kata Kunci : tindak tutur, komisif, daring. Perdagangan melalui daring (online) tidak terlepas dengan kehidupan masyarakat. Kehidupan dalam masyarakat pasti terjadi proses komunikasi dan interaksi sosial antara satu orang dengan yang lain. Dalam tipe tuturan komisif pada pedagang melalui daring (online) terdapat dua rumusan masalah yaitu bagaimana bentuk promises (menjanjikan) dalam tipe tuturan komisif pada pedagang melalui daring (online) dan bagaimana bentuk offers dalam tipe tuturan komisif pada pedagang melalui daring (online). Penelitian tipe tuturan komisif pada pedagang melalui daring (online) memiliki sub bagian rincian sebagai berikut: pertama adalah bentuk promises (menjanjikan) dan bentuk offers (menawarkan). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana menganalisis bentuk promises dan bentuk offers. jenis yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. Dengan menggunakan metode pragmatik dan menggunakan teknik baca, catat. Teknik memperoleh data menggunakan teknik dokumentasi. Dengan populasi seluruh jual beli yang melalui daring (online). Penelitian ini menghasilkan bentuk promises dan bentuk offers. Disimpulkan dari penelitian ini bahwa bentuk promises memiliki 6 sampel kasus dan mendapatkan 67 data sedangkan bentuk offers memiliki 2 sampel kasus dan memiliki 6 data. Jadi jumlah keseluruhan data tang di dapat ialah 73 data.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: PENDIDIKAN BAHASA INDONESIA
Depositing User: Unnamed user with email repo@stkippgri-bkl.ac.id
Date Deposited: 03 May 2019 03:34
Last Modified: 03 May 2019 03:34
URI: http://repo.stkippgri-bkl.ac.id/id/eprint/381

Actions (login required)

View Item View Item