PENGARUH PENDAPATAN,RASIO DEPENSI,TINGKAT PENDIDIKAN TERHADAP POLA KONSUMSI RUMAH TANGGA NELAYAN PESISIR DI DESA BATU PUTIH KECAMATAN SRESEH KABUPATEN SAMPANG

FARISIN, FARIS (2024) PENGARUH PENDAPATAN,RASIO DEPENSI,TINGKAT PENDIDIKAN TERHADAP POLA KONSUMSI RUMAH TANGGA NELAYAN PESISIR DI DESA BATU PUTIH KECAMATAN SRESEH KABUPATEN SAMPANG. STKIP PGRI BANGKALAN.

[img] Text
FARISIN_2022211022_Ekonomi_2024.docx

Download (37kB)

Abstract

Farisin, 2024. Pengaruh Pendapatan, Rasio Depedensi, Tingkat Pendidikan Terhadap Pola Konsumsi Rumah Tangga Nelayan Pesisir Di Desa Batu putih Kecamatan Sreseh Kabupten Sampang. Skripsi, Program Studi Pendidikan Ekonomi. Pembimbing: Aulia Dawam, S.E., M.A. Kata kunci : Pengaruh Pendapatan, Rasio depedensi, Tingkat Pendidikan terhadap Pola konsumsi rumah tangga Nelayan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Pendapatan, Rasio Depedensi, Tingkat Pendidikan Terhadap Pola Konsumsi Rumah Tangga Nelayan di Desa Batu putih Kecamatan Sreseh Kabupten Sampang. Penelitian ini merupakan penelitian Kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah 280. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 30 orang nelayan. Pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan angket, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi berganda dengan program spss. Hasil dari penilitan ini menunjukkan bahwa nilai t hitung > t tabel sama halnya dengan 2,677 > 2,056 dan nilai sig t nya diperoleh 0,13 > 0,05, maka dapat dikatakan bahwa Pengaruh Pendapatan signifikan atau berpengaruh positif.

Item Type: Other
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: PENDIDIKAN EKONOMI
Depositing User: F FARISIN FARISIN
Date Deposited: 22 Aug 2024 02:08
Last Modified: 22 Aug 2024 02:08
URI: http://repo.stkippgri-bkl.ac.id/id/eprint/3676

Actions (login required)

View Item View Item