EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PPKN

Sulaimah, Sulaimah (2024) EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PPKN. EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PPKN.

[img] Text
SULAIMAH PPKN 2020.pdf

Download (623kB)

Abstract

Pembelajaran model based learning (PBL) adalah metode pembelajaran yang dimulai dengan masalah untuk mendapatkan dan mengintegrasikan pengetahuan baru. Siswa Pada Mata Pelajaran PPKN kelas VIII SMP Al-. Pembelajaran problem based learnig ini sangat efektif terutama terhadap siswa kelas VIII di SMP Al-Wasilah. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memperbaiki dan meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran PPKn kelas VIII melalui penerapan model Problem Based Learning (PBL) pada materi makna sumpah pemuda. Hasil penelitian menunjukan bahwa terjadi peningkatan hasil belajar siswa dilihat dari hasil tes yang diperoleh siswa disaat pembelajaran berlangsung, selain itu aktivitas siswa dalam kelaspun meningkat. Penerapan pembelajaran problem based learning efektif terhadap kemampuan berpikir kritis siswa kelas VIII SMP Al-Wasilah pada mata pelajaran PPKn. Pada analisis data dapat disimpulkan bahwa penerapan pembelajaran based learning memberikan pengaruh positif terhadap kemampuan berpikir kritis siswa.

Item Type: Article
Subjects: K Law > K Law (General)
L Education > L Education (General)
Divisions: PPKN
Depositing User: S SULAIMAH SULAIMAH
Date Deposited: 15 Aug 2024 03:25
Last Modified: 15 Aug 2024 03:25
URI: http://repo.stkippgri-bkl.ac.id/id/eprint/3599

Actions (login required)

View Item View Item