EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN TERHADAP PEMBENTUKAN KARAKTER SISWA KELAS VIII SMP ITAQ

Makmum Rosid, Makmum (2024) EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN TERHADAP PEMBENTUKAN KARAKTER SISWA KELAS VIII SMP ITAQ. STKIP PGRI BANGKALAN, BANGKALAN.

[img] Text
Artikel Skripsi Makmum Rosid 2023311034 PPKn.docx - Other

Download (71kB)
[img] Text
Artikel Skripsi Makmum Rosid 2023311034 PPKn.docx

Download (71kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana pendidikan karakter pada siswa tingkat SMP di kelas VIII. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Dengan sampel yang berjumlah 35 siswa laki-laki. Subjek penelitian ialah siswa kelas VIII SMP ITAQ Jukong. Hasil penelitian ialah menunjukan bahwa ada beberapa cara pembentukan karakter pada pembelajaran PPKn siswa kelas VIII SMP ITAQ Jukong yaitu dengan cara memberikan contoh perilaku yang baik sebab hal yang dilakukan oleh guru baik itu nasihat ataupu perintah akan dilihat dan diikuti oleh siswa. mengajarkan sopan santun kepada siswa karena ada masanya siswa melakukan hal yang tidak sopan secara tidak sengaja sebab ketidak tahuan mereka bahwa hal yang dilakukan tidak sopan. Adapula faktor penghambat yang dialami dalam pembentukan karakter adalah ada sebagian siswa memiliki rasa percaya diri yang rendah, ada pula sebagian siswa memiliki motivasi rendah dalam proses pembelajaran, ada pula sebagian siswa pasif dalam mengikuti pembelajaran di kelas, dan ada beberapa siswa acuh tak acuh terhadap slogan terkait. Strategi dan metode guru terhadap pembentukan karakter pada pembelajaran PPKn siswa kelas VIII SMP ITAQ Labang yaitu dengan cara adanya komunikasi dengan siswa yang dimana komunikasi tersebut tentang menghargai siswa sebagai pribadi diri sendiri, menaruh perhatian pada perkembangan bakat dan kemandirian siswa, adanya keteladanan yang baik, dan memberikan penanaman kebiasaan disiplin.

Item Type: Other
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: PPKN
Depositing User: MR MAKMUM ROSID
Date Deposited: 12 Aug 2024 06:10
Last Modified: 12 Aug 2024 06:10
URI: http://repo.stkippgri-bkl.ac.id/id/eprint/3590

Actions (login required)

View Item View Item