Maratus Sholehah, maratus (2024) PENGARUH MEDIA PEMANFAATAN LINGKUNGAN ALAM SEKITAR TERHADAP KETERAMPILAN PROSES DAN HASIL BELAJAR IPA KELAS IV DI UPTD SDN PESANGGARAHAN 1 KWANYAR. STKIP PGRI BANGKALAN.
Text
maratus sholehah_2048811021.pdf Download (263kB) |
Abstract
Cara mengajar memiliki pengaruh terhadap keberhasilan guru dalam proses pembelajaran. Dalam pembelajaran IPA kemampuan siswa untuk mengetahui pengaruh pemanfaatan lingkungan alam sekitar sangat dibutuhkan oleh siswa. Maka dari itu diperlukan dalam pembelajaran IPA melalui berbagai pendekatan agar siswa meningkatkan keterampilan proses dan hasil belajar dalam pembelajaran IPA.Kurangnya media yang dimiliki siswa akan menyebabkan kesulitan dalam belajar IPA. Dengan penggunaan media pemanfaatan lingkungan alam sekitar merupakan salah satu cara yang tepat untuk menyelesaikan masalah tersebut. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemanfaatan lingkungan alam sekitar terhadap keterampilan proses dan hasil belajar IPA siswa kelas IV di UPTD SDN Pesanggrahan 1 Kwanyar. Pada penelitian ini menggunakan metode kuantitatif jenis one gropu pre-test posttest design. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media pemanfaatan lingkungan alam sekitar berpangruh terhadap keterampilan proses dan hasil belajar dengan nilai signifikan keterampilan proses 0,000<0,05 dan nilai hasil belajar sebesar 0,000<0,05.
Item Type: | Other |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | PGSD |
Depositing User: | MS MARATUS SHOLEHAH |
Date Deposited: | 09 Aug 2024 04:43 |
Last Modified: | 09 Aug 2024 04:43 |
URI: | http://repo.stkippgri-bkl.ac.id/id/eprint/3536 |
Actions (login required)
View Item |