SUBALTERN BERBICARA DALAM NOVEL LEBIH PUTIH DARIKU KARYA DIDO MICHIELSEN: KAJIAN POSKOLONIALISME GAYATRI CHAKRAVORTY SPIVAK

Lilis Febriani, Lilis (2024) SUBALTERN BERBICARA DALAM NOVEL LEBIH PUTIH DARIKU KARYA DIDO MICHIELSEN: KAJIAN POSKOLONIALISME GAYATRI CHAKRAVORTY SPIVAK. Subaltern Berbicara dalam Novel Lebih Putih Dariku Karya Dido Michielsen: Kajian Poskolonialisme Gayatri Chakravorty Spivak.

[img] Text
Lilis Febriani_2034411021_Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia_2024.pdf

Download (189kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan subaltern berbicara yang meliputi Subaltern dan Tinjauan Representatif dan Penalaran Poskolonial pada novel Lebih Putih Dariku karya Dido Michielsen menggunakan teori poskolonialisme Spivak. Jenis penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan desktriptif. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Penelitian ini menggunakan teori Spivak yaitu Subaltern dan Tinjauan Representatif meliputi Subaltern: Genealogi Sebuah Konsep, Konstela si Politik Baru: Kelompok Subaltern, Decontsructing Historiograhpy, dan Can the Subaltern Speak?. Penalaran poskolonial meliputi Critique of Judgment Kant dan Aksiomatika Imperalisme dan Can the Subaltern Speak?. Hasil penelitian ini mendeskripsikan Subaltern dan Tinjauan Representatif dan Penalaran poskolonialyang ditemukan dalam novel Lebih Putih Dariku yaitu Subaltern dan Tinjauan Representatif menghasilkan penindasan terhadap subaltern dalam novel yang berupa subordinasi secara struktrus sosial, kekerasan yang terjadi karena adanya unsur politik, pemberontakan secara lisan, dan kekerasan terhadap perempuan yaitu fisik, seksual, verbal, dan ketidakadilan. Penalaran poskolonial yang muncul dalam novel berupa pemberontakan secara tindakan yang disebabkan masalah yang muncul. Kata Kunci: Poskolonialisme, Subaltern Berbicara, Subaltern dan Tinjauan Representatif, Penalaran Poskonial

Item Type: Article
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: PENDIDIKAN BAHASA INDONESIA
Depositing User: LF LILIS FEBRIANI
Date Deposited: 06 Aug 2024 07:12
Last Modified: 06 Aug 2024 07:12
URI: http://repo.stkippgri-bkl.ac.id/id/eprint/3534

Actions (login required)

View Item View Item